Timnas Australia kehilangan beberapa pemain kunci seperti Alessandro Circati, Harry Souttar, dan Nestory Irankunda jelang laga melawan Timnas Indonesia di Sidney. Namun, skuad Tony Popovic masih punya empat pemain kunci yang harus diwaspadai: Craig Goodwin, Jackson Irvine, Kusini Yengi, dan Mathew Ryan. Mampukah Skuad Garuda mencuri poin penting di laga ini?
#timnasindonesia #kualifikasipialadunia2026 #australiavsindonesia #CraigGoodwin #JacksonIrvine #KusiniYengi #MathewRyan #garudasquad #socceroos #fifaworldcup
