Meski sama-sama menggunakan 3 bek, namun serangan Jepang ga tumpul. Malah bisa menghajar lawan dengan banyak gol.

#jepang #timnasindonesia #timnas

32 Comments

  1. Dari segi postur sama seperti timnas kita,tapi jam terbang dan pemain yang dapat menjalankan tugasnya dengan baik sesuai dengan strategi coach jepang yang menjadi pembeda dengan timnas kita,dalam penerapan strategi timnas kita masih sering mengalami error di fase attacking,semoga dapat segera berbenah sebelum match lawan bahrain๐Ÿ™

  2. Gw bangga sama timnas Indonesia skrg, cuman gw kagum bgt kok bisa jepang konsisten masuk piala dunia tpi dengan wajah2 mereka sndiri, apa yg mereka lakuin hingga bisa menemukan putra terbaik bangsa mereka๐Ÿฅฒ

  3. Jepang punya proyek tahun 2050 menjadi juara dunia sedangkan Indonesia punya proyek tahun 2045 menjadi Indonesia Emas ๐Ÿ˜ฎ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜Š

  4. Jepang di wcq26 r3: Gue yang punya daerah sini, lu pada ngontrak!
    Indonesia: siap ketua
    Australi: punten slur
    Arab: monggo sekecak aken
    Bahrain: mangga kang
    China: muhun, abdi mah ngontrak kang

  5. Kalo dari segi taktik, hampir2 mirip dengan timnas kita. Cuman kelemahan kita pada saat fase menyerang kita bermasalah. Build up dari tengah kedepan kadang telat dan sayap kita telat utk naik dengan cepat. Menurut pandangan saya ya. Koreksi kalo salah ๐Ÿ˜Š

  6. Kalau Kalian ngerti bola dikit ae, gausah banyak !!
    Coba tonton semua Laga Jepang di qualifikasi dari menit 1-90.

    nomor punggung 5 coba perhatikan, ngeri sekali pergerakan tanpa bola, dan sebagai pengatur lini tengah dan depan.
    mirip Rodri di eropa cara mainnya.

    BAHAYA SEKALI.

  7. Kekuatan individu dan team work.
    Saat kuasai bola, masing2 sudah paham tendang bola kemana pasti ada kawan yang jemput bola.
    Jika kawan tidak ada, maka individu punya skill untuk membawa sendiri.

  8. Peta kekuatan jepang belum teruji, sebelum melewati Australia-Indonesia-Arab saudi, Japan Trengginas di kualifikasi Ajuuuur di putaran final. Why??TITIK KELEMAHAN JAPAN LAMBAT LAUN TERBACA OLEH LAWAN ๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚

  9. Gimana gk ngebantai jepang
    Terakhir line up lawan bahrain pakai 4 sayap
    Di sisi kiri ditaruh minamino & mitoma
    Di sisi kanan ditaruh ritsu doan & kubo
    Blm lagi juna ito yg masuk
    Dengan formasi 3-4-3
    Jepang benar2 berani memakai 4 sayap
    Salut sih liat jepang

  10. ya mirip mirip lah sama skema sty, cuman masalhnya di timnas kita gelandang msih kurang kreatif, ditambah decision making AM kita ketika build up serangan kurang efektif. posisi AM ini bisa dibilang sangat krusial dalam fase menyerang karena penghubung antara lini tengah dan Striker. balik lagi mutu seorang pemain jelas sangat berpengaruh sama hasil, marceng ga sehebat kubo bgtupun ragnar ga sebagus minamino.

Leave A Reply