Berita pertama dari Resonansport hari ini, Duel Timnas Indonesia vs Australia akan dihelat di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa (10/9/2024) jam 19.00 WIB mendatang. Timnas Indonesia sepertinya tidak terlalu diuntungkan dengan hasil pertandingan grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara Australia vs Bahrain, Kamis (5/9/2024) malam WIB.
Berita selanjutnya, Bintang Lille masih masuk daftar incaran AC Milan saat peluang transfer gratis semakin dekat. AC Milan telah sangat dikaitkan dengan kepindahan Jonathan David selama beberapa jendela transfer musim panas terakhir, tetapi peluang besar sudah di depan mata.
Berita terakhir, Liverpool telah mengumumkan skuad mereka untuk laga pembuka Liga Champions yang akan dimulai di AC Milan pada Selasa minggu depan. Liverpool telah mengonfirmasi skuad yang beranggotakan 24 orang untuk babak pembukaan Liga Champions yang akan datang.
Simak berita olahraga lainnya hanya di Banjarmasinpost.co.id ya…
———-
Program: Resonansport
Host: Aprianto
Editor Video: Ratino Taufik
Live Operator: Raden Bagus Arira
#timnasindonesia #maartenpaes #pssi
