Santer dikabarkan bakal ada kejutan dalam skuad Argentina di kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Conembol yang kickoff awal September nanti. Pelatih Lionel Scaloni mempertimbangkan sejumlah nama baru dalam skuadnya nanti, termasuk sebagai langkah menyikapi pemain regulernya yang harus absen karena cedera. Meskipun ada juga yang mencuat karena performa impresifnya belakangan ini bersama klubnya. Siapa saja mereka?

#argentina #pialadunia

Subscribe Papabola: https://bit.ly/2ZZCaJp

-Follow us-
Twitter : https://twitter.com/pa2bola
Instagram : https://www.instagram.com/papabola.id
Facebook : https://www.facebook.com/papabola.id

4 Comments

  1. banyak regenerasi pemain argentina, cuma kalu messi kayanya gak ada yg bisa gantiin..luca romero gak di panggil, padahal bagus itu, kidal nya juga mirip2 messi

  2. Papa bola , Augusto Batalla (kiper dari Club Atletico San Lorenzo de Almagro (Argentina) yang dipinjamkan dari Club Atletico River Plate (Argentina)) adalah kiper terbaik di "Argentine Primera Division" (divisi/ liga utama Argentina) musim 2023 (musim ini). Augusto Batalla sudah bermain dalam 24 pertandingan dari keseluruhan 29 pertandingan yang sudah dijalani oleh San Lorenzo musim ini di divisi utama Argentina. Selama 24 pertandingan yang dimainkan oleh Augusyo Batalla, Augusto Batalla sudah membuat 15 "clean sheets" (15 pertandingan tanpa kebobolan) dan hanya kemasukan 11 gol. Secara keseluruhan bahwa San Lorenzo adalah klub yang paling sedikit kebobolan yaitu hanya 15 gol dari 29 pertandingan di divisi utama Argentina musim ini. Augusto Batalla pernah "dilirik" oleh Real Madrid pasca Augusto Batalla bermain untuk Argentina U-20 pada tahun 2011 tetapi gagal pindah klub karena penampilan mengesankan dari Iker Casillas di bawah mistar gawang Real Madrid pada waktu itu. Kemungkinan Augusto Batalla (umur 26 tahun) akan menggantikan Franco Armani (umur 37 tahun) sebagai kiper utama River Plate sewaktu kembali ke River Plate sehabis masa peminjamannya. Bisa saja Augusto Batalla menggantikan Geronimo Rulli yang cedera bahu di tim nasional senior Argentina. Terakhir, saya berlogika di tengah isu "pembajakan" 16 pemain Argentina oleh timnas senior Italia, Lionel Scaloni pasti lebih realustis memprioritaskan "oriundi" (diaspora orang Italia di seluruh dunia) yang bipatride (berkewarganegaraan ganda – Argentina dan Italia) untuk dipanggil bermain untuk timnas senior Argentina

Leave A Reply