Hiu-pun bisa sakit! Barcelona kehilangan ‘shark’ mereka Ferran Torres, yang harus menjalani operasi usus buntu. Dengan musim yang hampir berakhir, Blaugrana kini kembali bertumpu pada Robert Lewandowski. Tapi mampukah ia mengalahkan MbappĂ© dalam perburuan El Pichichi? Semua mata tertuju pada duel dua predator di depan gawang.

#updatebola #barcelona #laliga

Comments are closed.